Wow !!! Intel Kodam II/Sriwijaya Berhasil Mengamankan Pelaku Pencurian di Kecamatan Parittiga

Senin, 3 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption : Foto Tersangka Pencurian (Sumber foto : Serka Gunawan) 

Bangka Barat, Gebrakkasus.com,-

Intel Kodam II/Sriwijaya berhasil mengamankan pelaku yang diduga telah mencuri rumah kebun milik warga di Dusun Suntai, Desa Air Gantang, Kecamatan Parittiga, Senin (03/04/23) malam.

Hal itu diungkapkan oleh Intel Kodam Serka Gunawan awalnya dirinya sempat menanyakan keberadaan pelaku kepada istrinya.

“Awal nya saya datang kerumah tersebut dan ketemu sama anak istri pelaku menanyakan dimana keberadaan pelaku, dan istrinya menyampaikan bahwa suaminya sedang tidak dirumah,” tutur Serka Gunawan.

Dikatakan Serka Gunawan tiba-tiba si pelaku menelepon dirinya untuk mengajak ngopi.

“Lalu saya ajak ngopi saudara Ahmad dan ngobrol sambil menunggu kedatangan tim Polsek Jebus,” kata Serka Gunawan diwarkop taman duku Minggu (02/04/23) sore.

Sambil menunggu kedatangan tim Reskrim Polsek Jebus, Serka Gunawan berhasil mengajak pelaku ngobrol sambil mengulurkan waktu dan dan sambil menikmati hidangan kopi di warkop taman duku.

“Saya ajak ngobrol panjang lebar bang, dan bercanda sambil tertawa-tawa,” ujar Serka Gunawan.

Serka Gunawan menambahkan dirinya berharap angka kriminalitas di Kecamatan Parittiga ini bisa berkurang.

“Saya dapat laporan dari salah satu warga dan curhat tentang hilang barang miliknya, dan ada cctv jelas wajah si pelaku, sehingga saya mudah mengenali pelakunya,” tambah Serka Gunawan.

Menurut Serka Gunawan, Saat ini pelaku telah diamankan Polsek Jebus, untuk perkembangannya kita belum tau.

“Setau saya si pelaku ini, mencuri mesin tin kunci-kunci satu set

bola cctv dan besi-besi dan kita tunggu perkembangannya dari Polsek Jebus,” kata pria yang akrab disapa bang Iwan ini.

Selain itu, hal senada disampaikan oleh salah satu warga yang melihat kejadian tersebut dirinya sangat mengapresiasikan Intel Kodam II/Sriwijaya tersebut.

“Luar biasa bang, selain melindungi masyarakat anggota TNI juga bisa membantu Aparat Penegak Hukum menangkap pelaku pencurian yang meresahkan,” ucap Sahdayat (28) saat dikonfirmasi via telepon.

Berita Terkait

Ditreskrimum Polda Jateng Ungkap Kasus Pemalsuan STNK Mobil Palsu dan Penadahan Puluhan Kendaraan Hasil Tarikan DC
Sat Resnarkoba Polres Banjarnegara Tangkap Pengguna-Pengedar Narkoba, Barang Bukti Capai 45,77 Gram
Ini Tampang Anggota GRIB Jaya Pelaku Pembakaran Mobil Polisi Depok
Pencurian Kambing Berhasil Diungkap Polres Kebumen, Pelaku Beraksi 20 Kali
Polsek Sapuran dan Resmob Polres Wonosobo Bekuk Pelaku Penembakan Anak Bawah Umur
Kerugian Capai Miliaran Rupiah, Polda Lampung Ungkap 7 Kasus Destructive Fishing Selama Tiga Bulan
Aniaya Personel dan Bakar Mobil Polisi, 4 Anggota Ormas GRIB Jaya Depok Diimbau Serahkan Diri
Dua Pelaku Curas di Purworejo Berhasil Dibekuk Polisi

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 21:47

Ditreskrimum Polda Jateng Ungkap Kasus Pemalsuan STNK Mobil Palsu dan Penadahan Puluhan Kendaraan Hasil Tarikan DC

Senin, 28 April 2025 - 21:41

Sat Resnarkoba Polres Banjarnegara Tangkap Pengguna-Pengedar Narkoba, Barang Bukti Capai 45,77 Gram

Sabtu, 26 April 2025 - 19:40

Ini Tampang Anggota GRIB Jaya Pelaku Pembakaran Mobil Polisi Depok

Sabtu, 26 April 2025 - 19:34

Pencurian Kambing Berhasil Diungkap Polres Kebumen, Pelaku Beraksi 20 Kali

Sabtu, 26 April 2025 - 19:26

Polsek Sapuran dan Resmob Polres Wonosobo Bekuk Pelaku Penembakan Anak Bawah Umur

Jumat, 25 April 2025 - 17:10

Kerugian Capai Miliaran Rupiah, Polda Lampung Ungkap 7 Kasus Destructive Fishing Selama Tiga Bulan

Rabu, 23 April 2025 - 21:33

Aniaya Personel dan Bakar Mobil Polisi, 4 Anggota Ormas GRIB Jaya Depok Diimbau Serahkan Diri

Rabu, 23 April 2025 - 10:19

Dua Pelaku Curas di Purworejo Berhasil Dibekuk Polisi

Berita Terbaru