Demi Kenyamanan Pengguna Jalan, Dinas PUPR Nganjuk Lakukan Penambalan Jalan Berlubang

Sabtu, 8 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nganjuk, Gebrakkasus.com– Dinas PUPR Kabupaten Nganjuk melalui URCPJ Tanjungpabon melakukan penambalan ruas jalan Kabupaten, Desa Tanjungtani, Kecamatan Prambon, Kabupaten Nganjuk, Sabtu (8/3/2025).

Suprapto selaku Kepala UPTD URCPJ Tanjungpabon menjelaskan, penambalan ruas jalan berlubang tersebut adalah untuk merespon keluhan masyarakat terkait adanya lubang di jalan Tanjungtani yang menjadi area pengelolaan Kabupaten Nganjuk.

Penambalan lubang sebagai upaya memberikan kenyamanan dan keselamatan pengguna jalan.

“Lubang-lubang di ruas jalan tersebut cukup mengganggu dan berbahaya bagi pengguna jalan, sehingga perlu segera diperbaiki,” ujar Prapto

Prapto menambahkan, sebelum dilakukan penambalan, petugas DPUPR telah melakukan identifikasi. Kemudian ditandai dan baru dilakukan penambalan.

“Intinya ini demi keamanan pengguna jalan, karena kalau berlubang takutnya ada yang jatuh atau terjadi kecelakaan,” imbuhnya. (Dul)

Berita Terkait

Polresta Cirebon Lakukan Pengamanan-Pengawalan Perjalanan Bhikkhu Thudong
Dugaan Honorer Titipan Di Dinas Perkim, Ini Tanggapan Anggota Komisi I DPRD Lamsel 
Hari Bakti Pemasyarakatan ke 61 Tahun, Kalapas Beni Nurrahman: Tekankan Pentingnya Sinergi Bersama
DPP GML Indonesia Jalin Silaturahmi Bersama Para Anggota
Festival Pendidikan Jadi Panggung Semangat Kota Metro, Kapolres Turun Langsung Kawal Antusias Warga
Polisi Imbau Waspada, Dua Remaja Tewas Tenggelam Saat Mandi di Irigasi Tejosari
Peduli Lingkungan Hidup, PT ASDP Bakauheni Gelar Ocean Clean Up Day di Pantai Mangrove
Dalam Pemberitaan Yang Viral, Terkait Dugaan Honor Titipan, Bupati Lamsal Harus Tegas 

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 21:53

Polresta Cirebon Lakukan Pengamanan-Pengawalan Perjalanan Bhikkhu Thudong

Senin, 28 April 2025 - 17:12

Dugaan Honorer Titipan Di Dinas Perkim, Ini Tanggapan Anggota Komisi I DPRD Lamsel 

Senin, 28 April 2025 - 15:29

Hari Bakti Pemasyarakatan ke 61 Tahun, Kalapas Beni Nurrahman: Tekankan Pentingnya Sinergi Bersama

Minggu, 27 April 2025 - 15:56

DPP GML Indonesia Jalin Silaturahmi Bersama Para Anggota

Sabtu, 26 April 2025 - 20:25

Festival Pendidikan Jadi Panggung Semangat Kota Metro, Kapolres Turun Langsung Kawal Antusias Warga

Sabtu, 26 April 2025 - 19:17

Polisi Imbau Waspada, Dua Remaja Tewas Tenggelam Saat Mandi di Irigasi Tejosari

Sabtu, 26 April 2025 - 15:25

Peduli Lingkungan Hidup, PT ASDP Bakauheni Gelar Ocean Clean Up Day di Pantai Mangrove

Sabtu, 26 April 2025 - 14:04

Dalam Pemberitaan Yang Viral, Terkait Dugaan Honor Titipan, Bupati Lamsal Harus Tegas 

Berita Terbaru